Pinguin FM Your Sweet Music Station
Dalam ‘Paddington in Peru’, diceritakan Paddington (Ben
Whishaw) menerima surat dari rumah pensiunan beruang yang ada di Peru, yang
berisi pesan yang menyebut Bibi Lucy (Imelda Staunton) bertingkah
aneh.
Akhirnya bersama dengan keluarga Brown, Paddington pun
memutuskan pergi ke Peru. Namun sesampainya disana, mereka malah mendapati Bibi
Lucy menghilang di sebuah hutan.
‘Paddington in Peru’ turut menampilkan Hugh Bonneville, Emily
Mortimer hingga Antonio Banderas.